27 Oktober 2015 adalah tahun ke delapan Hari Blogger Nasional dirayakan di seantero Indonesia. Hari ini ibarat hari raya bagi para blogger. Dilini masa Twitter, hastag #HariBloggerNasional bahkan menempati trending topik paling atas dan semua pengguna twitter berkicau tentang blogger.
Hari Blogger Nasional ini pertama kali dicetuskan oleh Menteri Komunikasi dan informatika (Menkominfo)
Note: Only a member of this blog may post a comment.